Rabu, 17 Desember 2008

INSTITUT MANAJEMEN TELKOM BDG (IMT)

Pertama IMT ini namanya bukan INSTITUT MANAJEMEN TELKOM melainkan adalah STMB (SEKOLAH TINGGI MANJEMEN BANDUNG) sampai tanggal 2006 nama STMB ini terus berlanjut kemudian kepanjangannya berubah menjadi SEKOLAH TINGGI MANAJEMENT BISNIS di sinilah nama ini mulai berkembang pada tahun 2008 STMB berubah lagi menjadi IMT iformasi ini yang saya dapat dari para alumni dan para dosen ......kampus ini terletak di jl.suci dan kampus yang pertama di jl. geger kalong hilir no 47 bandung....sangat menarik kuliah disini dosennya pun sangat baik sangat mengerti dalam memberikan materi.dan juga pada tahun 2008 ini IMT itu sendiri menambahkan beberap jurusan yaitu : ilmu komunikasi,ilmu akuntansi,ilmu design komunikasi visual,ilmu administrasi nig,dan D3 ilmu pemasaran.demikianlah perkembangan pesat yang ditampakan oleh institut manajemen telkom tercinta.

terus berkembang im telkom......kami bangga padamu

1 komentar:

  1. Our Campus, right!!!
    MOga trus berkembang N maju dari sgala segi terutama saranany...

    BalasHapus